Proteksi praktis dan efektif-biaya – mulai dari 650 VA sampai 1500 VA.
Proteksi praktis dan efektif-biaya untuk Small Office Home Office atau aplikasi POS
- Mampu pelindungi aplikasi-aplikasi IT di rumah, kantor dan lingkungan ritel.
- Tersedia 4 model kapasitas daya (650VA, 800VA, 100VA, 1500VA) yang disesuaikan dengan konsumsi daya peralatan atau dengan waktu back-up yang dibutuhkan.
Desain Kokoh dan Lengkap
Control panel dilengkapi dengan indikator LEDdan ikon-ikon untuk mempermudah pemantauan keadaan peralatan.
Solusi tepat saat terjadi listrik padam dan perubahan tegangan listrik secara tiba-tiba
Fungsi AVR (Automatic Voltage Regulation) yang ada di dalam UPS ini dapat menstabilkan tegangan output dan mencegah peralihan ke Battery Mode operation, dengan demikian menghemat penggunaan baterai UPS hanya untuk saat terjadi listrik padam.
Menggunakan konektor sederhana
Tersedia beberapa soket standar universal untuk menyederhanakan koneksi ke komputer dan periferal IT.
Video UPS SOCOMEC NETYS PE650U: